Spesifikasi dan Harga Gadget Terbaru

Update Harga K-Touch Octa Core Terbaru Oktober 2014

Advertisement

K-Touch Octa Core - Dibanding Himax Pure III, memang harga yang dibanderol K-Touch Octa terbilang cukup mahal. Padahal spesifikasinya sendiri tidak jauh berbeda, walaupun memang K-Touch Octa unggul di beberapa sektor. Misalnya internal memori sudah sebesar 16 GB lengkap dengan slot microSD hingga 32 GB, lalu RAM juga sudah 2 GB dan selain itu juga resolusi layar sudah full HD, sehingga layar K-Touch Octa sudah sejernih dan sehalus flagship jaman sekarang seperti Samsung Galaxy S5, HTC One M8 dan Sony Xperia Z2.

Spesifikasi dan Harga K-Touch Octa Core
Harga dan Spesifikasi K-Touch Octa Core
K-Touch Octa Core
Ukurannya sendiri standar saja sebesar 5.0 inci dengan resolusi full HD 1920x1080 piksel kerapatan 441 ppi dan menggunakan jenis IPS. Di sektor hardware juga sudah sangat mumpuni berkat processor MediaTek MT6592 Octa-Core 1.7 Ghz dibarengi GPU Mali-450MP4 dan RAM sebesar 2 GB. Kamera juga bisa diandalkan karena sudah sebesar 13 megapiksel lengkap dengan dengan fitur autofokus, HDR, BSI dan LED flash dan kamera depan 5 megapiksel. Dibekali juga sistem operasi Android 4.2.2 Jelly Bean dan untungnya dijanjikan update ke Android 4.4.2 KitKat.

Berikut spesifikasi K-Touch Octa
  • Dual SIM
  • Dimensi: 14.5 x 6.9 x 0.76
  • Layar: IPS Panel, 5″ 1920 x 1080 px (-441 ppi) + Asahi Glass (7H scratch resistant scale)
  • Memory Internal: 16GB
  • Memory Eksternal: microSD, up to 32 GB
  • Konektivitas: HSDPA 21Mbps,VHSUPA 5.76Mbps, WIFI 802.11b/g/n, Bluetooth,USB 2.0, USB On-the-go
  • Ram: 2 GB RAM
  • OS: Android OS, v4.2.2 (Jelly Bean) Upgradeable to 4.4 Kitkat
  • CPU: MTK6592, OCTA Core 1.7 GHz Cortex-A7
  • GPU: Mali-450 MP4
  • Kamera Belakang: 13MP (4160×3120 piksel), Apperture F2.2, HDR, Clear skin,Geo-tagging, touch focus, face and smile detection
  • Kamera Depan: 5 MP
  • Baterai: Lithium Polymer (Li-Poly) 2000mAh
Kelebihan
  • Dijanjikan update ke Android 4.4.2 KitKat
  • Processor Octa-Core 1.7 Ghz
  • Internal memori 16 GB
  • 2 GB RAM
  • Kamera depan 5 MP
  • Resolusi layar full HD
  • Desain elegan
  • Dukungan USB OTG
Kekurangan
  • Baterai 2000 mAH
K-Touch Octa Core Harga dan Spesifikasi
Seperti yang dilansir dari situs Lazada.co.id, harga K-Touch Octa terbaru Oktober 2014 ditawarkan pada kisaran harga Rp. 2.599.000,-. Semoga informasi berjudul Update Harga K-Touch Octa Core Terbaru Oktober 2014 ini bermanfaat bagi Anda dan terima kasih atas kunjungannya ke blog kami.

Update Harga K-Touch Octa Core Terbaru Oktober 2014 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Dedy Web Design

0 comments: