Spesifikasi dan Harga Gadget Terbaru

Asus Zenbook UX303LN, Ultrabook Bergrafis Nvidia GeForce

Advertisement

Asus Zenbook UX303LN merupakan sebuah Ultrabook yang divendori oleh salah satu pabrikan perangkat elektronik asal Taiwan. Meskipun kabar terbaru saat ini sedang disiapkan, beredar foto-foto mengenai desain dan spesifikasi Ultrabook yang satu ini. Sementara itu dikabarkan juga bila Asus akan segera meluncurkan Ultrabook yang satu ini, lantas seperti apa spesifikasi dan harga Asus Zenbook UX303LN ini ?

Ultrabook Asus Zenbook UX303LN

Asus Zenbook UX303LN
Asus Zenbook UX303LN
Asus Zenbook UX303LN ini memiliki spesifikasi diantaranya ialah menggunakan layar berukuran 13 inci yang mampu menghasilkan resolusi hingga 3200 x 1800 piksel. Pada sektor hardwarenya, Ultrabook yang satu ini dilengkapi dengan prosesor Intel Core i7-4501U Haswell yang dipadukan dengan RAM DDR3 berkapasitas 12GB. Disektor kartu grafisnya, Asus mengandalkan Nvidia GeForce GT 840M.

Tak hanya itu saja, Ultrabook berbobot 3,2 pound ini juga dibenami dengan SSD berkapasitas 256GB dan dilengkapi dengan fitur standar seperti 3 port USB, HDMI, mini DIsplay Port, dan keyboard dengan backlight. Seperti yang banyak dikabarkan media-media Tiongkok, kabarnya Ultrabook ini akan dibanderol dengan harga USD 1.230 atau setara dengan Rp.14 jutaan.

Terimakasih telah membaca artikel berjudul Asus Zenbook UX303LN, Ultrabook Bergrafis Nvidia GeForce. Bantu kami dengan membagikan artikel ini melalui link dibawah ini.

Asus Zenbook UX303LN, Ultrabook Bergrafis Nvidia GeForce Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown